(Omage)
Material kaca digadang menjadi meterial kekinian yang selalu harus ada dalam desain rumah modern. Rumah impian sederhana pun dapat dibuat elegan dengan pengaplikasian material kaca yang cukup memakan ruang. Seperti contohnya diatas, jendela kaca yang lebar juga pintu dibuat menjulang tinggi agar pencahayaan rumah dapat maksimal dan rumah terlihat terang.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar