A. Apa Itu Biji Kopi Light Roast
Pada level sangrai ini, biji kopi biasanya berwarna coklat muda terang, light body, dan tidak ada minyak pada permukaan biji kopinya. Light Roasted Beans seperti ini biasanya cenderung memiliki rasa seperti gandum panggang renyah dan tingkat keasaman yang lebih tinggi dibandingkan level sangrai lainnya.
B. Berapa Lama Proses Roasting Kopi
Waktu sangrai umumnya berkisar antara 10-15 menit tergantung tingkat sangrai yang diinginkan serta kadar kopi air biji kopi. Kisaran suhu ideal untuk penyangraian adalah 195-205 derajat celsius.
C. Apa Itu Proses Roasting
Proses Roasting merupakan salah satu cara untuk menghilangkan kadar larbon dioksida pada biji kopi pasca sangrai, namun hasilnya tidak semuanya akan hilang, namun berkurang sebagian.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar